Profil Prodi Psikologi

-------


Sejarah Program Studi Psikologi

Secara singkat berdirinya Program Studi Psikologi UMSurabaya pada tahun 2008 berdasarkan SK Dirjen Dikti No. 2001/D/T/2008 tanggal 25 Juni 2008.  Pendirian Program Studi Psikologi dilatarbelakangi adanya kebutuhan untuk mengembangkan psikologi dan memberi pelayanan kesehatan jiwa secara komprehensif dalam menangani masalah psikologis manusia. 
    Dalam prosesnya, pada tahun 2012 Program Studi Psikologi telah terakreditasi oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) Departemen Pendidikan Nasional dengan status akreditasi C dengan SK. No.003/SK/BAN-PT/Ak-XV/S-I/2013. Dalam perkembangan selanjutnya, jumlah mahasiswa Program Studi Psikologi Universitas Muhammadiyah Surabaya semakin meningkat sehingga dinilai telah mampu untuk berdiri sebagai sebuah Fakultas. Dengan demikian pada bulan September 2014, Program Studi Psikologi UMSurabaya berkembang menjadi Fakultas Psikologi UMSurabaya. 
    Pada tahu 2018, Program Studi Psikologi yang sudah berkembang menjadi Fakultas Psikologi kembali mengajukan akreditasi, karena telah habis masa berlaku akreditasi tahun 2013, hasil penilaian BAN PT  menyatakan akreditasi  dengan nilai B untuk Fakultas Psikologi berdasarkan SK. Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi No. 4865/SK/BAN-PT/Akred/S/XIII/2017. 
    Dengan akreditas B, animo masyarakat terhadap Program Studi Psikologi semakin meningkat dimana  setiap tahun akademik menirima lebih dari 100 mahasiswa dan sampai tahun 2022 jumlah mahasiswa Program Studi Psikologi sebanyak 459 mahasiswa dengan dibimbing oleh 12 orang dosen.


Prestasi Dosen & Mahasisawa Fakultas Psikologi
Universitas Muhammadiyah Surabaya


Prestasi Dosen Keterangan 
Prestasi MahasiswaKeterangan

Imtihanatul Ma'isyatuts Tsaltsah, S.Ud., M.Pd.

  1. Dosen Pendamping Lapangan (DPL)
    Program Kampus Mengajar Angkatan V (KM-V) Tahun 2023

Fani Maulina
  • Lolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan V (KM-V) Tahun 2023
  • Juara Lomba Psychoposter APSI-PTMA 2021

Andini Dwi Arumsari, S.Psi., M.Psi.,

  1. Dosen Pendamping Lapangan (DPL)
    Program Kampus Mengajar Angkatan V (KM-V) Tahun 2023
  2. Dosen Pendamping Lapangan (DPL)
    Program Kampus Mengajar Angkatan IV (KM-IV) Tahun 2022

Bulan ArafahLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan V (KM-II) Tahun 2021

Marini. S.Psi., M.Psi., Psikolog
  1. Dosen Pengampuh Modul Nusantara
    Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka Dalam Negeri-2 Tahun 2022
  2. Dosen Mata Kuliah Daring Inbound (Skema 3) Tahun 2021

Dewi Kusuma WardaniLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan V (KM-II) Tahun 2021

Rinanti Resmadewi, S.Psi., M.Psi., Psikolog
  1. Dosen Mata Kuliah Daring Inbound (Skema 3) Tahun 2021
  2. Dosen Pendamping Lapangan (DPL)
    Program Kampus Mengajar Angkatan II (KM-II) Tahun 2021

Dhefi Widiastuti Lolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan V (KM-II) Tahun 2021

Hetty Murdiyani, S.Psi., M.Kes
  1. Dosen Pengampu Modul Nusantara
    Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka Tahun 2021

Elis TriatantiniLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan V (KM-II) Tahun 2021

Dra. Siti Atiyyatul Fahiroh, M.Si., Psikolog
  1. Dosen Pendamping Lapangan (DPL)
    Program Kampus Mengajar Angkatan II (KM-II) Tahun 2021

Kinanti Nur Ayu PermataLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan V (KM-II) Tahun 2021




Kiki Lestari AnggraeniLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan V (KM-II) Tahun 2021




Luthvia Add'imiyah Al FathikaLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan V (KM-II) Tahun 2021




Novia ArviantiLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan V (KM-II) Tahun 2021




Nur AfifiahLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan V (KM-II) Tahun 2021




SutinaLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan V (KM-II) Tahun 2021




Trisna Galuh Kencana Sari NugrohoLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan V (KM-II) Tahun 2021




Wulandari Eka SusilowatiLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan V (KM-II) Tahun 2021




Adelia Putri KurniaLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan I (KM-I) Tahun 2021




Anas FarihinLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan I (KM-I) Tahun 2021




Aziza Safira ZaiLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan I (KM-I) Tahun 2021




Dinda Ayu MeydianaLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan I (KM-I) Tahun 2021




Dinda Januari Putri M.Lolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan I (KM-I) Tahun 2021




Diyah Cahyani ChoirunnisaLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan I (KM-I) Tahun 2021




Lauren David Rangga W.Lolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan I (KM-I) Tahun 2021




Mamluatul HasanahLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan I (KM-I) Tahun 2021




Melyza SafitriLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan I (KM-I) Tahun 2021




Nanang HariantoLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan I (KM-I) Tahun 2021




Novia Diah AnggraeniLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan I (KM-I) Tahun 2021




Moh. Ali MurtadloLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan I (KM-I) Tahun 2021




Prayojana PurwantoLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan I (KM-I) Tahun 2021




Wahyu Dwi LestariLolos Seleksi Program Kampus Mengajar Angkatan I (KM-I) Tahun 2021




Fitrianis Sholicha
Jaura 1 Seni Beregu Putri Jurus Harimau Tingkat Mahasiswa/Dewasa Kejuaraan Airlangga Championship Tapak Suci National Open 2022




Amanda Oktavia
  • Jaura 3 Tanding Kelas C Putri Tingkat Mahasiswa/Dewasa Kejuaraan Airlangga Championship Tapak Suci National Open 2022
  • Jaura 3  KategoriTanding Kelas C  Mahasiswa/Dewasa dalam Kejuaraan Jabar International Championship 2022